perempuan bisa menjadi pemimpin yang baik dan dapat membawa kemajuan bagi negara, perusahaan, atau organisasi

Rendahnya Partisipasi Pemimpin Perempuan di Ruang-Ruang Kebijakan Publik

Rendahnya Partisipasi Pemimpin Perempuan di Ruang-Ruang Kebijakan Publik Siti Munawaroh (Wakil Ketua 1 PW Fatayat NU DIY ) Sejarah kepemimpinan perempuan menorehkan catatan gemilang di beberapa negara belahan dunia. Hal ini memperlihatkan bahwa perempuan bisa menjadi pemimpin yang baik dan dapat membawa kemajuan bagi negara, perusahaan, atau organisasi. Begitupun yang terjadi di Indonesia. Kita pernah…

Read More

Pendampingan Tindak Lanjut Latihan Kader Dasar (LKD) PW FATAYAT NU DIY: Kader Berdaya, Bergerak Bersama

Sebagai bagian dari Pendampingan Tindak Lanjut, peserta Latihan Kader Dasar PW Fatayat NU DIY menyelenggarakan Workshop ini mengusung tiga materi yaitu (1) komunikasi dan membangun jaringan, (2) Demokrasi, HAM, dan Hak Asasi Perempuan, serta (3) Pemberdayaan Ekonomi Perempuan.  Kegiatan dilaksanakan pada Ahad, 29 Januari 2023 bertempat di ruang rapat Gedung PWNU D.I. Yogyakarta dengan konsep…

Read More

LKD PC Fatayat Gunung Kidul: Pilar Utama Mencetak Kader Militan

Pimpinan Cabang (PC) Fatayat Nahdlatul Ulama Kabupaten Gunungkidul menyelenggarakan Latihan Kader Dasar (LKD) pada Ahad (22/1/2023) di MI YAPPI Bansari. Kegiatan mengusung “Pilar Utama Mencetak Kader Militan.” Pembukaan LKD dimulai pada pukul 08.48 WIB dihadiri oleh Takmir Masjid Nurul Huda Bansari, Kepala MI YAPPI Bansari, Rois Syuriah yang diwakili KH. Muhamad Ilyas, dan H. Moh Ali…

Read More

Konferensi Anak Cabang Fatayat Kapanewon Minggir

Minggir, Minggu 9 Januari 2023 – Anak Cabang Fatayat Kapanewon Minggir mengundang para Perempuan-perempuan Muslimah untuk menghadiri Konferensi Fatayat Kapanewon Minggir yang  diadakan pada hari Minggu, 9 Januari 2023. Acara ini akan berlangsung dari pukul 09:00 sampai 13:00. Konferensi ini akan dibuka oleh Ketua PW Fatayat NU DIY, PW Fatayat NU DIY, Maryam Fitriathi, MSW.  Khusus…

Read More

MENGENAL DEKAT GARDA FATAYAT (GARFA) NU DIY (BAGIAN 1: SEJARAH BERDIRINYA GARFA)

Fatayat NU sebagai organisasi perempuan muda NU mempunyai peran dan tanggung jawab besar untuk mencetak kader perempuan muda NU yang tangguh, mandiri dan mempunyai kepedulihan sosial yang tinggi dengan tetap memegang teguh nilai-nilai Ahlus Sunnah wal Jama’ah yang selalu menebarkan Islam rahmatan lil’alamiin. Mempertimbangkan kompleksitas masalah yang dihadapi perempuan NU dewasa ini, dipandang perlu adanya…

Read More

MENGENAL DEKAT GARDA FATAYAT (GARFA) NU DIY {BAGIAN II: VISI-MISI HINGGA MAKNA LOGO GARFA)

VISI, MISI, MEKANISME KEANGGOTAAN, MEKANISME KOORDINASI, MAKNA LAMBANG HINGGA LOGO GARFA NU DIY Visi dan Misi Garfa Visi: Penggerak dan pelopor perempuan muda NU di bawah Fatayat dalam program sosial, budaya, kemanusiaan, perdamaian, toleransi, harmoni, anti kekerasan. Misi: 1. Wadah perempuan dalam sosial kemanusiaan perdamaian. 2. Pengkaderan yang resmi di bawah Fatayat. 3. Protokoler dan…

Read More

Persiapan GARFA NU DIY Semakin Matang

Garda Fatayat NU DIY, sebuah program yang diluncurkan oleh PW Fatayat NU DIY sebagai wadah bagi perempuan-perempuan yang memiliki skill khusus, kini semakin matang persiapannya. Fetra Nur Hikmah sebagai pimpinan utama GARFA ini optimis jika Diklat Terpadu Dasar GARFA angkatan pertama akan sukses digelar dengan 100 peserta perempuan. “Garda Fatayat NU DIY merupakan respon atas…

Read More

PW Fatayat NU DIY Siapkan Garda Fatayat (GARFA)

Pimpinan Wilayah Fatayat NU Daerah Istimewa Yogyakarta mengadakan rapat lanjutan tentang persiapan pelatihan untuk Garda Fatayat NU di Cakruk Pintar Nologaten Yogyakarta (11/01). Garda Fatayat adalah wadah bagi kader perempuan muda yang memiliki kepedulian sosial dan kemanusiaan. Ketua PW Fatayat NU DIY, Sahabat Khotimatul Husna menjelaskan terkait pentingnya pelaksanaan pelatihan Garda Fatayat. “Garfa ini adalah…

Read More

Gus Rozin: Santri Pemersatu Bangsa

YOGYAKARTA – Harapan bangsa ini di masa depan adalah kaum santri. Para santri mencatatkan diri sebagai sosok penting bagi berdirinya NKRI. Ketika negara ini coba dirusak persatuan dan kesatuannya, maka santri berdiri paling depan menjadi pejuang untuk bangsa ini. Inilah yang harus diperjuangkan kaum santri, khususnya dalam pemiluhan Duta Santri Nasional 2018 di Yogya ini….

Read More