Amaliyah Nahdliyin sebagai Kegiatan Rutinan PR Fatayat Banyusoco, Gunung Kidul

Agenda pertemuan rutin Fatayat NU Ranting Banyusoco Bulan Desember dilaksanakan pada Ahad, 25 Desember 2022. Pertemuan diadakan lapanan setiap Ahad Kliwon. Kegiatan bertempat di Masjid Ar-Rahman Gedad, Banyusoco, Playen tepat pada pukul 09.00. Pertemuan diawali...
kerjasama PW Fatayat NU DIY dan HIdayatuna.com dalam rangka mengkampanyekan Islam Wasathiyyah

Kerjasama MoU PW Fatayat NU DIY dengan Hidayatuna.com

PW Fatayat NU DIY dan Hidayatuna.com telah resmi menandatangani kerjasama dalam rangka mengkampanyekan Syiar Islam Wasathiyah, melalui kegiatan talkshow series bulanan. Sebelumnya PW Fatayat NU DIY telah melakukan audiensi dengan Hidayatuna.com pada tanggal 26...

Santri sebagai Pionir Moderasi Beragama di Indonesia

Santri nusantara, selayaknya menjadi pionir moderasi beragama di Indonesia. Oleh : Ulil Albab Al Jawad Indonesia merupakan bangsa yang sangat plural dan multicultural. Sebelum disahkan menjadi negara Indonesia, bangsa ini sudah memiliki keberagaman suku, budaya, dan...

Perempuan dan Idul Adha

Di balik wabah covid sebagai bencana non alam, sisi lain yang dapat diambil hikmahnya adalah mudahnya akses kajian kajian keislaman dalam bentuk online sehingga menguntungkan kita sebagai perempuan untuk dapat mengikuti berbagai majlis ilmu....

PW Fatayat NU DIY Mengadakan Pelatihan Shalat Sempurna

Yogyakarta, Fatayatdiy.com,-Dalam rangka memperingati Harlah fatayat ke 71, Fatayat NU DIY telah melaksanakan pelatihan shalat sempurna pada hari Minggu, 06 Juni 2021, yang di hadiri oleh lebih dari 60 peserta, yang terdiri dari perwakilan...

Perempuan dan Peradaban

Perempuan merupakan pembentuk peradaban umat. Mendidik perempuan sama dengan kita mendidik peradaban manusia. Stigma negatif seperti  “mengapa sekolah tingi-tinggi kalau nantinya hanya berakhir di dapur?” kencang berdengung di tengah-tengah masyarakat bahkan setelah banyak muncul pemikiran...

Muhrim Apa Mahram?

Selama ini masih banyak orang yang salah kaprah dalam menyebut istilah mahram dengan sebutan muhrim. Penyebutan istilah yang terlanjur salah tersebut perlu untuk diluruskan. Kata muhrim (muhrimun) dalam terminologi Bahasa Arab artinya adalah orang...

Kesalingan dalam Keluarga dan Ramadhan di Masa Pandemi

Oleh : Khotimatul Husna* Ramadhan adalah bulan mulia dan penuh berkah yang kedatangannya ditunggu oleh seluruh umat Islam. Di bulan inilah nilai kebaikan dilipatkan, ampunan dan rahmat Allah diberikan, dan umat dijauhkan dari api neraka,...

Metode Menghafal Al Qur’an: Belajar dari Pengalaman

Oleh : Dina Kamila* Sejak pertama kali diturunkan, Al Qur’an terus dihafal dan dipelajari. Tradisi belajar dan mengajarkannya juga terus berlangsung dari satu generasi ke generasi berikutnya. Tradisi menghafal Al Qur’an dilakukan sehingga al Qur’an...

Refleksi Akhir Tahun 2020 PW Fatayat NU DIY untuk Perdamaian Indonesia dan Dunia

Fatayat NU DIY merupakan organisasi perempuan yang selain konsen dalam hal isu isu perempuan juga menaruh perhatian khusus dalam hal  Perdamaian Indonesia dan dunia. Perempuan berdaya adalah buah dari perempuan yang bahagia, dijamin hak...

Artikel Terbaru

Aksi Gejayan Memanggil di hari tenang menjelang pencoblosan adalah bentuk tidak diam melihat kecurangan yang terstruktur oleh Rezim Jokowi

PW Fatayat NU di Barisan Aksi Gejayan Memanggil : Do’a Lintas...

Oleh : Nur Maulida (Anggota Bidang Media dan Teknologi Informasi PW Fatayat NU DIY) Gejayan memanggil  kembali berseru, memanggil simpatisan, aktivis, relawan serta akademisi membela...

Instagram