
PW Fatayat NU DIY Menyalurkan Bantuan Peduli Covid untuk Kader PC.Fatayat NU Sleman
Fatayatdiy.com- Sleman (09/08/2021) Pimpinan Wilayah Fatayat NU DIY kembali turun ke lapangan menyalurkan bantuan untuk para korban terdampak Covid-19 melalui Program Fatayat NU Peduli Covid-19. Kali ini bantuan diberikan kepada kader PC Fatayat NU Sleman yang sedang menjalani Isoman (Isolasi Mandiri) dan recovery. Bantuan ini diberikan dalam bentuk sembako, madu, jahe dan buah. Kegiatan yang…