Makna Hijrah

HIJRAH NABI DULU DAN FENOMENA KINI OLEH: IBU NYAI HJ. BADRIYAH FAYUMI Dulu,Nabi hijrah itu meninggalkan Makkah yang kejam, memusuhi perbedaan dan tak memberi ruang pada tauhid dan pencerahan. Dulu,Nabi hijrah ke Madinah itu membangun peradaban, merukunkan yang bermusuhan, memberi ruang dan penghormatan atas perbedaan, hingga Muslim dan Yahudi pun hidup berdampingan dalam damai di…

Read More

Mengkritisi Hadis-Hadis Tentang Usia Pernikahan ‘Aisyah

Oleh: Wahyuni Shifatur Rahmah, S.Th.I., M.Si. [1] ABSTRAK Para ulama berbeda pendapat mengenai berapa umur ‘Aisyah RA saat dinikahi oleh Rasulullah SAW. Namun yang populer adalah catatan umur ‘Aisyah yang 6 dan 9 tahun, yang diriwayatkan oleh Hisyam bin Urwah. Padahal dalam kajian Ilmu Hadis, riwayat dimaksud ternyata kontradiktif dengan riwayat-riwayat lain sehingga sangat diragukan…

Read More

Empat Perempuan Mulia yang Mendampingi Proses Kelahiran Rasulullah SAW

Kelahiran manusia mulia pada hari Senin tanggal 12 Rabi’ul Awwal tahun Gajah atau bertepatan dengan 22 April 571 M menjadi hari bersejarah bagi umat manusia. Banyak kitab dan buku yang mengulas bagaimana mengagumkan dan menakjubkannya detik-detik kelahiran Rosulullah SAW. Kejadian- kejadian ajaib pun terjadi. Pintu-pintu surga dibuka lebar. Sementara pintu-pintu neraka ditutup rapat-rapat. Ribuan malaikat turun…

Read More

Nyai Hj. Khoiriyah Hasyim, Perempuan NU yang Mendunia

Oleh: Muyassarotul Hafidzoh, Guru TPA Masjid Azzahrotun Wonocatur Banguntapan Bantul Perempuan NU sudah berdaya sejak NU itu berdiri. Ini dibuktikan dengan kisah perjuangan Nyai Hj. Khoiriyah Hasyim, seorang perempuan NU yang terkenal ‘alim dalam ilmu agama, pelopor pesantren perempuan pertama di Indonesia, bahkan pernah mendapatkan penghargaan dari Pemerintah Arab Saudi atas dedikasinya dalam pendidikan. Berikut…

Read More