STRUKTURALISME-GENETIK (LUCIEN GOLDMANN) DALAM NOVEL ORANG-ORANG PROYEK KARYA AHMAD TOHARI Oleh: Dewi Nurhasanah

Ditulis oleh:Dewi Nurhasanah (Pengamat dan Penikmat Sastra) Abstraksi Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan struktur novel Orang-orang Proyek karya Ahmad Tohari, Pandangan dunia kelas sosial Ahmad Tohari dan struktur sosial masyarakat yang melatarbelakangi lahirnya novel Orang-orang Proyek. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif analisis dan dialektis. Analisis dalam peneltian iniĀ  dilakukan dengan menggunakan…

Read More
Anak Itu Diselamatkan Allah

Anak Itu Diselamatkan Allah

Anak Itu Diselamatkan Allah Jakarta, Sabtu, 18 April 1963 Oleh: Aguk Irawan   Langit begitu cerah. Awan-awan putih berarak-arak, ditingkahi deru-deru mesin kendaraan dan hembusan angin yang bersemilir. Pagi itu, Gus Dur tidak memakai seragam SD-nya, dan sedang bersenda-gurau mencandai adik-adiknya. Gus Dur adalah panggilan singkat dari Abdurrahman. Orang Jawa sering memanggil nama anaknya dengan…

Read More
Mengintip Tradisi Mahar Tinggi dalam Budaya Iran

Mengintip Tradisi Mahar Tinggi dalam Budaya Iran

Mengintip Tradisi Mahar Tinggi dalam Budaya Iran Oleh: Afifah Ahmad Pertengahan Desember 2019, saya dan dua perempuan Iran melakukan perjalanan ke Damghan, kota penghasil kacang pistasio yang terletak di Timur Tehran. Ini pertama kalinya saya traveling tanpa keluarga. Anggap saja semacam hadiah hari perempuan Indonesia yang datang setiap tanggal 22 Desember. Alaleh dan Shahzad, keduanya…

Read More