Santri sebagai Pionir Moderasi Beragama di Indonesia
Santri nusantara, selayaknya menjadi pionir moderasi beragama di Indonesia.
Oleh : Ulil Albab Al Jawad
Indonesia merupakan bangsa yang sangat plural dan multicultural. Sebelum disahkan menjadi negara Indonesia, bangsa ini sudah memiliki keberagaman suku, budaya, dan...
PW Fatayat NU DIY Mengadakan Pelatihan Shalat Sempurna
Yogyakarta, Fatayatdiy.com,-Dalam rangka memperingati Harlah fatayat ke 71, Fatayat NU DIY telah melaksanakan pelatihan shalat sempurna pada hari Minggu, 06 Juni 2021, yang di hadiri oleh lebih dari 60 peserta, yang terdiri dari perwakilan...
Aris Zurhasanah Kembali Pimpin PC Fatayat NU Kulon Progo Masa Khidmat 2018-2023
Kulon Progo-Pada perhelatan Konferensi Cabang PC Fatayat NU Kulon Progo, Jum’at (16/2), Aris Zurhasanah dipercaya kembali memimpin PC Fatayat NU Kulon Progo Masa Khidmat 2018-2023. Dari 10 perwakilan masing-masing PAC yang ada di Kulon...
Kartini dan Kiai Sholeh Darat Semarang
Kedamaian dan kebahagiaan adalah cahaya. Itulah yang diresapi Kartini ketika belajar Islam kepada KH Sholeh Darat Semarang. Pertama kali bertemu Kiai Sholeh Darat ketika Kartini datang dalam pengajian di rumah Bupati Demak, Pangeran Ario...
Shalat Jama’ Qashar
Apa itu Shalat Jama’ dan Qashar?
Shalat Jama’ yaitu mengumpulkan dua shalat fardu yang dikerjakan dalam satu waktu solat. Sedangkan Qashar adalah meringkaskan shalat. Shalat Jama’ ada 2 (dua) macam:
Jama’ Taqdim ialah melakukan shalat...